Hari Kedua TSM, UIN Sunan Kalijaga Ajarkan Aksara Jawa di MTs Mantren Kebonagung Pacitan
Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta berkolaborasi dengan Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Pacitan melaksanakan kegiatan dengan tajuk Tarbiyah Suka Mengajar (TSM)…